1. Mematikan Ponsel
Saat keadaan mati proses charging pastinya lebih cepat dikarenakan tidak ada pengeluaran daya dari ponsel.
2. Mengaktifkan Mode Pesawat dan penghemat daya Mode pesawat secara otomatis bisa menonaktifkan bluetooth, wifi & koneksi internet sehingga pengeluaran daya berkurang. Begitu pula pada Android terbaru sudah dilengkapi dengan fitur ultimate power saving yang mematikan hampir seluruh fitur smartphone kecuali telepon dan internet.
3. Jangan di Tempat Panas
Hindarilah tempat yang bersuhu panas ketika charging ponsel karena suhu panas membuat energi dalam baterai memuai bahkan ketika handphone mati. Jadi pastikan ponsel agan dalam posisi dingin dan tidak dalam suhu panas.
4. Gunakan Charger yang memiliki output daya yang besar.
Ponsel dan Charger agan tentu satu paket, sehingga dalam pengisian dayapun sudah ada pasangannya. hangan mengisi daya dari USB seperti dari laptop, karena outputnya kecil. jika Laptop atau komputer agan sudah support USB 3.0 maka gunakan port ini untuk colokkan ke ponsel karena output dayanya sudah lebih besar.
Sekian dulu ya gan...semoga bermanfaat 😊
Saat keadaan mati proses charging pastinya lebih cepat dikarenakan tidak ada pengeluaran daya dari ponsel.
2. Mengaktifkan Mode Pesawat dan penghemat daya Mode pesawat secara otomatis bisa menonaktifkan bluetooth, wifi & koneksi internet sehingga pengeluaran daya berkurang. Begitu pula pada Android terbaru sudah dilengkapi dengan fitur ultimate power saving yang mematikan hampir seluruh fitur smartphone kecuali telepon dan internet.
3. Jangan di Tempat Panas
Hindarilah tempat yang bersuhu panas ketika charging ponsel karena suhu panas membuat energi dalam baterai memuai bahkan ketika handphone mati. Jadi pastikan ponsel agan dalam posisi dingin dan tidak dalam suhu panas.
4. Gunakan Charger yang memiliki output daya yang besar.
Ponsel dan Charger agan tentu satu paket, sehingga dalam pengisian dayapun sudah ada pasangannya. hangan mengisi daya dari USB seperti dari laptop, karena outputnya kecil. jika Laptop atau komputer agan sudah support USB 3.0 maka gunakan port ini untuk colokkan ke ponsel karena output dayanya sudah lebih besar.
Sekian dulu ya gan...semoga bermanfaat 😊
Comments
Post a Comment